Ad Code

Responsive Advertisement

PROTA BAHASA INDONESIA KELAS 8 SEMESTER GANIL-GENAP TAHUN PELAJARAN 2022/2023 SMP/MTs

 

Prota / Program Tahunan ini merupakan salah satu administrasi penunjang dalam keberhasilan pembelajaran. Karena dengan adanya Prota sistem pembelajaran akan terprogram sesuai dengan tututan kurikulum. Prota sendiri merupakan administrasi yang berfungsi sebagai acuan dalam menyusun Promes / Program Semester (Klik disini untuk melihat Promes Bahasa indonesia SMP). Dengan penyusunan Prota secara benar maka guru / pendidik akan lebih mudah dalam menyusun dan menentukan alokasi waktu yang berada di dalam Promes.

Untuk meyusun Program Tahunan Bahasa Indonesia SMP Kelas VII, VIII dan IX hal utama yang perlu dipersiapkan adalah pembagian waktu dengan materi atau BAB yang ada di dalam pembelajaran. Alokasi materi atau jumlah materi dalam satu tahun bisa dilihat dari KD atau bisa juga dilihat di dalam daftar isi di dalam buku. Kemudian langkah selanjutnya adalah membagi alokasi waktu untuk setiap mata pelajaran. Alokasi waktu ini bisa di lihat dari kalender pendidikan dan Analisis Minggu Efektif.

Bagi rekan – rekan yang menginginkan contoh Program tahunan Bahasa Indonesia untuk jenjang SMP, berikut ini referensi dan contoh Prota Bahasa Indonesia Kelas 7, Prota Bahasa Indonesia Kelas 8 dan Prota Bahasa Indonesia Kelas 9 yang bisa anda dapatkan secara gratis. 


Silahkan klik tautan Program semester yang telah kami siapkan di bawah ini :

Posting Komentar

0 Komentar